Kutipan Kata-Kata Mutiara dari Buku This is Not a Cook Book

Menginspirasi dan memberi semangat

Kutipan Kata-Kata Mutiara dari Buku This is Not a Cook Book

Kata-kata mutiara dari buku begitu banyak dicari untuk menginspirasi, memotivasi, hingga diberikan kepada orang-orang terkasih. Kata-kata punya dampak yang kuat pada seseorang. Jika mengatakan hal-hal baik, itu akan menjadi doa tersendiri. 

Nah, Grace Tahir, Fen, Jacqueline Karina, Andien, Greysia Polli, Raline Shah, sampai Merry Riana menuangkan banyak kata-kata mutiaranya tentang kehidupan yang sekaligus menjadi resep hidup dalam buku This is Not a Cook Book

Berikut kutipan kata-kata mutiara dari buku This is Not a Cook Book yang sarat dengan makna kehidupan yang bisa menginspirasimu. 

1. Kata-kata mutiara dari Grace Tahir

Kutipan Kata-Kata Mutiara dari Buku This is Not a Cook Book

Dalam buku This is Not a Cook Book, Grace Tahir banyak memberikan pengalaman dan inspirasi mulai dari hutang, privilege, provokasi sampai berbuat baik. Berikut beberapa kata-kata mutiara dari bukunya:

1. "Hutang pasti akan ketagih. Pertanyaannya adalah, apakah kita sadar sekarang itu kita lagi hutang apa? Itu dulu yang perlu kita cari tahu, baru bisa kita masuk ke langkah selanjutnya yaitu mencoba melunasi hutang itu."

2. "Bertentangan dengan kepercayaan populer, being kind atau bersikap baik tidaklah gratis."

3. "Berbuat baik, karena kamu mengerti alasan dan tujuannya, mengerti kemampuan kamu, mengerti biayanya, dan kamu ingin mengerjakannya."

4. "Hak istimewa bukanlah kamu berhak mendapatkannya, tetapi entah bagaimana kamu terpilih oleh Tuhan untuk menerimanya. Lebih baik sadari posisi hak istimewa masing-masing dan dimanfaatkan untuk berkat bagi banyak orang."

5. "Jangan mengharapkan orang lain akan berhenti memprovokasi, solusi terbaik adalah kita menguatkan diri kita agar nggak gampang terpicu."

2. Kata-kata mutiara dari Fen

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved