5 Fakta dan Sinopsis Film ‘Perayaan Mati Rasa’, Konflik Keluarga

Banyak pesan untuk anak dan orang tua

5 Fakta dan Sinopsis Film ‘Perayaan Mati Rasa’, Konflik Keluarga

Umay Shahab kembali akan merilis film ketiganya yang berjudul Perayaan Mati Rasa. Film terbaru persembahan Sinemaku Pictures itu dibintangi oleh Iqbaal Ramadhan, Umay Shahab, Dwi Sasono, Unique Priscilla, Devano Danendra, Dul Jaelani dan lainnya. Di film Perayaan Mati Rasa, Umay sendiri terlibat baik sebagai pemeran dan produser, juga sutradaranya.

Popbela berkesempatan untuk berbincang langsung dengan empat pemeran utama dari film tersebut pada Senin (16-12-2024) kemarin. Miliki cerita yang amat kompleks dengan konflik keluarga, berikut fakta dan sinopsis film Perayaan Mati Rasa.

1. Sinopsis film Perayaan Mati Rasa

Perayaan Mati Rasa mengikuti kisah Ian (Iqbaal Ramadhan) dan Uta (Umay Shahab), sepasang kakak-beradik dengan segala masalah dan kekonyolan dalam kehidupan masing-masing. Ian, seorang musisi yang sedang mengalami quarter life crisis yang kerap menghadapi kegagalan dan sering dibandingkan dengan adiknya.

Sementara Uta, seorang podcaster senja yang cukup sukses dengan programnya, tetapi terus mendapat tekanan dari keluarganya untuk menyelesaikan kuliahnya yang terbengkalai. Di tengah rumitnya hidup, mendadak mereka harus bekerja sama dalam sebuah sandiwara untuk menyembunyikan kabar meninggalnya sang ayah dari ibu mereka yang baru saja terbangun dari tidak sadarkan diri akibat serangan jantung.

2. Jadi proyeksi ketakutan Umay jika kehilangan keluarganya

5 Fakta dan Sinopsis Film ‘Perayaan Mati Rasa’, Konflik Keluarga
  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved