Kocak Semua, Ini 10 Celetukan Lucu Warga Facebook Soal Asmara

No baper, semua dibawa ke humor

Warga Facebook, warga Twitter, warga Instagram, dan warga TikTok memang punya ciri khasnya masing-masing. Ada yang update banget tentang isu yang terjadi, ada yang suka menyalahkan dan berpikir kritis, ada yang suka membela yang salah, ada yang apa-apa dikritik, sampai ada yang nggak pernah baper, tapi suka nyeletuk lucu. 

Di Facebook, para warganya memang dikenal suka membagikan momen mereka hingga celetukan-celetukan nyeleneh, bahkan jokes bapak-bapak. Netizen di sini juga sering curhat tentang masalah-masalahnya. Kali ini, ada beberapa celetukan lucu dan nyeleneh dari warga Facebook tentang asmara. No baper-baper club, semuanya di bawa menjadi humor

1. Kayaknya mbaknya harus main-main ke SMK sebelah, deh. Lebih banyak, lho, laki-lakinya.

2. Hmm... maaf, itu maksudnya softlens kali, ya? Kalau software nanti jadinya komputer dong.

3. Tentu tidak cuma satu, ada mamanya, kakaknya, adiknya, gurunya, tantenya, sepupunya, neneknya, dan lainnya.

  • Share Artikel

TOPIC