Kamu Boleh Balikan Sama Mantan, Asal Ini Alasannya

Selain alasan ini, balikan sama mantan adalah 'haram'!

Beberapa waktu lalu, publik sempat geger dengan kabar balikannya Gigi Hadid dengan Zayn Malik. Gigi-Zayn memang dikenal sebagai pasangan yang sering putus-nyambung. 

Boleh nggak sih balikan sama mantan? Bukankah mereka yang telah berbuat salah di masa lalu biasanya juga akan melakukan kesalahan yang sama di masa depan? Banyak yang berpendapat demikian, tapi sebenarnya tidak ada salahnya kita balikan dengan mantan asal alasannya jelas.

1. Dulu putus karena pengaruh keadaan

Tidak semua pasangan putus karena hal negatif dalam diri masing-masing, seperti selingkuh atau semacamnya. Terkadang hanya karena waktu yang tidak pas saja, misalnya saat sedang pacaran salah satunya harus kuliah di luar negeri. Mau tidak mau harus putus dulu untuk sementara agar tidak terbebani. Kalau dulu alasannya semacam ini, balikan justru bisa jadi hal yang baik untuk kalian.

2. Alasan putus sudah bukan masalah lagi

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

See more horoscopes here