Apa Itu Mimpi Basah? Ini Arti, Contoh, dan Penyebabnya

Bisa terjadi pada laki-laki dan perempuan

Apa Itu Mimpi Basah? Ini Arti, Contoh, dan Penyebabnya

Istilah mimpi basah sudah tak asing lagi di telinga masyarakat umum. Namun nyatanya, nggak semua orang mengerti maksud dari mimpi basah itu sendiri, terutama bagi kaum perempuan. Padahal, mimpi basah atau nocturnal emission tidak hanya terjadi pada laki-laki, perempuan pun juga dapat mengalami hal serupa. 

Memang, mimpi basah kerap dikaitkan sebagai tanda seorang laki-laki memasuki masa pubertasnya. Dilansir dari Healthline, setidaknya 70% laki-laki yang belum menikah dalam rentang usia 21-25 tahun pernah mengalami mimpi basah. 

Selain itu, perlu diketahui pula bahwa mimpi basah ini tidak hanya terjadi satu kali. Sebab, hal ini akan berkaitan dengan melonjaknya hormon seksual yang bisa menimbulkan mimpi basah tersebut. 

Supaya nggak makin penasaran, lewat artikel ini Popbela akan membahas apa itu mimpi basah? ini arti, contoh, dan penyebabnya.

Apa itu mimpi basah?

Apa Itu Mimpi Basah? Ini Arti, Contoh, dan Penyebabnya

Menurut Medical News Today, mimpi basah merupakan kondisi ketika seseorang mengalami orgasme saat mereka tertidur. Biasanya, yang menjadi penyebab utamanya adalah gambaran mimpi erotis yang terjadi ketika tubuh terlelap.

Sedangkan ciri utama yang terlihat ketika terjadi nocturnal emission adalah celana atau pakaian yang basah karena keluarnya air mani. Kondisi ini tentu berbeda dengan mengompol ya, Bela. 

Penyebab mimpi basah

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved