9 Momen Lamaran Via Vallen dan Chevra Yolandi, Meriah Bak Konser!

Keduanya juga merilis lagu duet, lho!

Kabar bahagia datang dari pedangdut, Via Vallen. Melalui akun Instagram pribadinya, pelantun lagu Sayang ini mengumumkan bahwa ia telah resmi dilamar oleh sang kekasih, Chevra Yolandi.

Seperti diketahui, Via dan Chevra memang sudah hampir satu tahun menjalin asmara. Hubungan mereka mulai terungkap ke publik pada Juni 2021 dan kini keduanya mantap melangkah ke jenjang yang lebih serius. Seperti apa momen lamaran Via Vallen dan Chevra Yolandi? Yuk, intip! 

1. Setelah hampir satu tahun menjalin asmara, Via Vallen akhirnya resmi dilamar oleh sang pujaan hati, Chevra Yolandi.

2. Tak banyak yang tahu, acara lamaran tersebut dilangsungkan secara tertutup pada 6 Mei 2022 lalu.

3. Namun, Via baru mengumumkan kabar bahagia itu pada Rabu (11/5/2022) melalui video yang diunggah ke kanal YouTube pribadinya.

  • Share Artikel

TOPIC