Nggak Nyangka! 9 Artis Bollywood Ini Menikah Karena Dijodohkan

Perjodohan memang lumrah di India

Perjodohan kerap mewarnai kehidupan asmara seseorang. Di India sendiri, pernikahan atas dasar perjodohan sangat lumrah terjadi. Orangtua dan anggota keluarga lainnya mempunyai peran yang besar dalam menentukan pasangan hidup sang anak.

Ternyata, tidak sedikit artis Bollywood yang akhirnya menikah karena dijodohkan. Mereka menerima keputusan tersebut dengan lapang dada. Lalu, siapa saja artis Bollywood yang menemukan belahan jiwanya lewat jalur perjodohan? Keep reading!

1. Banyak yang patah hati saat Shahid Kapoor dijodohkan dengan gadis asal Delhi, Mira Rajput. Mereka menikah pada 2015 lalu.

2. Karan Patel dan Ankita dikenalkan di sebuah pesta oleh Aly Goni yang merupakan teman keduanya. Mereka menikah pada 2015 silam.

3. Govinda dibantu ibunya dalam upaya menemukan pasangan hidup. Pilihan sang ibu pun jatuh pada sosok Sunita.

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes
Aries

Ramalan Zodiak Aries Hari Ini - Zodiak Aries berasal dari konstel... read more

See more horoscopes here