17 Lagu Wedding Indonesia untuk Mengiringi Pernikahan Impianmu

Kamu penggemar lagu ini?

Apakah kamu salah satu dari mereka yang menunggu hari istimewa itu? Yup, hari pernikahan yang diidamkan semua orang. Kesakralan prosesi pernikahan nggak lengkap jika nggak ada iringan lagu yang menemaninya.

Saat pesta pernikahan tiba, memilih lagu yang cocok akan membuat suasana pernikahanmu juga semakin bertambah meriah. Sudahkah kamu mempersiapkan lagunya? Berikut rekomendasi lagu wedding Indonesia yang cocok untuk mengiringi acara pernikahan yang wajib kamu request di hari H nanti.

1. Adu Rayu - Yovie Widianto, Tulus dan Glenn Fredly

Walaupun lagu ini sudah menarik hati semua orang yang mendengarnya sejak pertama kali rilis. Kolaborasi yang apik diciptakan dari maestro andal Yovie Widianto bersama menggandeng Tulus dan Glenn Fredly di bagian vokalnya.

Lirik lagu ini mengisahkan tentang laki-laki yang menyayangi pasangannya dan ingin selalu bersamanya setelah ada orang lain yang berusaha merebut hatinya.

2. Akad - Payung Teduh

  • Share Artikel

TOPIC