Selamat! Mikha Angelo dan Gregoria Mariska Resmi Menikah

Menikah di Bandung

Kabar bahagia datang dari pasangan penyanyi dan pebulu tangkis, Mikha Angelo dan Gregoria Mariska. Keduanya resmi menikah pada Jumat (21-2-2025) di daerah Bandung, Jawa Barat. Prosesi pemberkatan pernikahan keduanya disiarkan secara langsung di kanal YouTube Viding. 

Pernikahan mereka berlangsung khidmat dan penuh haru, dihiasi rona bahagia di wajah kedua mempelai itu. Berikut beberapa momen pemberkatan pernikahan Mikha Angelo dan Gregoria Mariska. 

1. Menikah di Bandung

Setelah berpacaran hampir 7 tahun, pasangan yang saling mengagumi ini akhirnya resmi menjadi suami istri pada Jumat (21-2-2025). Keduanya menggelar prosesi pemberkatan nikah di Wot Batu, Bandung, Jawa Barat. Sebelumnya, Mikha telah melamar Gregoria pada 25 Juni 2023 lalu dan membagikan caption mesra dalam unggahan Instagramnya. 

2. Berlangsung khidmat dengan nuansa putih

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

See more horoscopes here