5 Fakta & Sinopsis Film ‘Bila Esok Ibu Tiada’, Kekeluargaan Penuh Haru

Siap-siap banjir air mata

5 Fakta & Sinopsis Film ‘Bila Esok Ibu Tiada’, Kekeluargaan Penuh Haru

Selingan dari film-film horror yang banyak wara-wiri di bioskop, Leo Pictures akan menghadirkan film drama keluarga berjudul Bila Esok Ibu Tiada. Film yang rencananya tayang akhir tahun 2024 ini diadaptasi dari novel karya Nagiga Nur Ayati dengan judul yang sama. 

Disutradarai oleh Rudi Soedjarwo, Bila Esok Ibu Tiada menceritakan kisah cinta ibu dan keempat anaknya sekaligus hubungan persaudaraan. Dalam showcase Leo Pictures di La Moda, Plaza Indonesia pada 24 Juli 2024 lalu, para pemerannya mengatakan drama ini akan membuatmu berderai air mata dan mengingat sosok ibu. Berikut fakta dan sinopsis film Bila Esok Ibu Tiada. 

1. Sinopsis film Bila Esok Ibu Tiada

5 Fakta & Sinopsis Film ‘Bila Esok Ibu Tiada’, Kekeluargaan Penuh Haru

Film ini bercerita tentang keluarga Rahmi (Christine Hakim) dan Hario (Slamet Rahardjo). Setelah kematian suaminya, Rahmi menyadari bahwa semua anak-anaknya menjadi berjarak dan sibuk dengan kehidupannya masing-masing.

Anak pertama, Ranika (Adinia Wirasti), memiliki karier yang gemilang, namun masih belum juga menemukan pasangan. Anak kedua, Rangga (Fedi Nuril) sudah menikah dengan Thea (Hana Saraswati). Mereka sibuk membangun bisnis sambil berjuang untuk dianugerahi seorang anak. 

Anak ketiga Rania (Amanda Manopo) memiliki cita-cita menjadi seorang aktris papan atas. Tetapi, sejauh ini peran yang ia dapatkan hanyalah peran pembantu. Dan anak terakhir, Hening (Yasmin Napper) masih berkuliah. Sebagai anak paling terakhir, Hening harus menuruti semua perkataan dan perintah kakak-kakaknya.

Ulang tahun ke-65 Rahmi menjadi awal dari semua kejadian. Perkumpulan keempat anak di rumah setelah sekian lama menimbulkan percikan-percikan konflik di antara satu dengan yang lainnya. 

Suatu hari, Rahmi tergelincir dan terluka. Ia dibawa ke rumah sakit dan keempat anak kembali berkumpul. Tetapi, Rahmi hanya bisa menyaksikan dengan sedih kalau keempat anaknya malah saling menyalahkan satu sama lain.

Apakah Rahmi dapat memperbaiki hubungan keempat anaknya? Atau mereka malah akan menjadi semakin berjarak satu dengan yang lainnya?

2. Tentang perjuangan seorang ibu

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved