Apakah Nikah Siri Sah Menurut Islam? Ini Penjelasannya

Simak aturan hukumnya

Apakah Nikah Siri Sah Menurut Islam? Ini Penjelasannya

Akhir-akhir ini, topik mengenai nikah siri sedang banyak diperbincangkan. Pasalnya, ada beberapa tokoh selebritas yang menggelar pernikahan siri yang belum terdaftar secara hukum. 

Namun, sebenarnya apakah nikah siri sah menurut Islam? Dalam artikel ini akan dibahas mengenai apa itu nikah siri serta bagaimana hukumnya menurut Islam. 

Selengkapnya soal pembahasan tentang nikah siri, simak dalam ulasan berikut ini. 

1. Apa itu nikah siri?

Apakah Nikah Siri Sah Menurut Islam? Ini Penjelasannya

Menurut bahasa, "sirri" artinya adalah rahasia atau sembunyi-sembunyi. Artinya nikah siri adalah nikah yang dirahasiakan atau disembunyikan. Namun, pemaknaan nikah siri ini di Indonesia menjadi cukup beragam. 

Pengertian nikah siri yang pertama adalah nikah yang dihadiri wali, saksi, dan kedua mempelai. Namun, ada kesepakatan di antara mereka untuk merahasiakan perkawinan. Pernikahan yang pertama ini dapat dikatakan memenuhi syarat dan rukun. 

Pernikahan siri yang kedua diartikan sebagai pernikahan yang hanya dihadiri oleh dua orang, yakni suami dan istri tanpa wali dan tanpa saksi. 

Sedangkan pengertian nikah siri yang terakhir ialah nikah yang dihadiri wali, saksi, dirayakan dengan walima, tetapi tidak dicatatkan di catatan sipil. 

2. Apakah nikah siri sah menurut Islam?

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved