Ini 7 Kondisi yang Tunjukkan Kalau Kamu Butuh Konseling Pernikahan

Melakukan konseling itu nggak memalukan, kok.

Ini 7 Kondisi yang Tunjukkan Kalau Kamu Butuh Konseling Pernikahan

Menjalani kehidupan pernikahan bukanlah hal yang mudah. Pernikahan merupakan sebuah komitmen serius yang berlangsung seumur hidup. Untuk mengarungi pernikahan bukan hanya membutuhkan cinta dan kasih sayang, namun juga usaha. 

Hubungan pernikahan tentunya tak selalu berjalan mulus, kamu akan menemukan masalah di perjalanan. Ketika mendapatkan masalah, kamu bisa mencoba melakukan konseling pernikahan.

Konseling pernikahan bisa menjadi jalan bagi kamu dan pasangan untuk menemukan solusi atas masalah kalian. Jangan merasa malu untuk melakukan konseling, justru ini merupakan usaha kamu dan pasangan untuk menyelamatkan pernikahan kalian.

Lalu, kapan, sih, saatnya kamu butuh konseling pernikahan?

1. Saat kamu merasa tidak memiliki komunikasi yang baik

Ini 7 Kondisi yang Tunjukkan Kalau Kamu Butuh Konseling Pernikahan

Komunikasi dalam hubungan, apalagi pernikahan, menjadi suatu hal yang sangat penting. Hal ini akan mempengaruhi seluruh faktor dalam pernikahanmu. Bila kamu atau pasangan merasa tidak memiliki komunikasi yang baik, ini adalah tanda bahwa kamu dan pasangan membutuhkan konseling pernikahan.

Komunikasi yang buruk bisa ditandai dengan berkurangnya frekuensi mengobrol, merasa takut untuk mengatakan sesuatu pada pasangan, atau merasa tak bisa menjadi pasangan sebagai tempat cerita.

2. Merasa kehilangan keintiman

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved