6 Hal yang Menjadi Pemicu Konflik Finansial Rumah Tangga

Harus dihindari atau segera diperbaiki, nih!

6 Hal yang Menjadi Pemicu Konflik Finansial Rumah Tangga

Menjalani rumah tangga bisa dikatakan sebagai memulai awal baru dalam kehidupan. Sebab, ada begitu banyak hal dari diri sendiri dengan pasangan yang harus disesuaikan, seperti gaya hidup hingga pola pikir. Penyesuaian ini pun dilakukan untuk menghindari terjadinya konflik atau perbedaan pendapat.

Sayangnya, meski sudah berusaha sekuat tenaga, kadang kala konflik justru menjadi sesuatu yang tak terhindarkan dalam rumah tangga. Salah satunya adalah konflik finansial atau masalah keuangan keluarga. Bila sudah terjadi, konflik finansial harus segera diperbaiki agar tidak memantik pertengkaran besar.

Bila belum terjadi, konflik finansial dalam rumah tangga juga harus sebisa mungkin dihindari lho, Bela! Kamu nggak mau ‘kan bertengkar dengan pasangan karena masalah keuangan? Untuk itu, yuk kenali beberapa pemicu konflik finansial rumah tangga yang akan membantumu menjalani pernikahan dengan lebih bahagia berikut ini.

1. Perbedaan besar antara pendapatan satu sama lain

6 Hal yang Menjadi Pemicu Konflik Finansial Rumah Tangga

Sebenarnya, jumlah penghasilan yang berbeda antara suami dengan istri adalah hal yang wajar. Namun hal ini bisa memicu konflik bila perbedaannya terlalu besar alias jauh berbeda. Sebab biasanya, pasangan yang berpenghasilan lebih kecil akan merasa rendah diri atau minder pada pasangannya sendiri. Perasaan tersebut akhirnya menimbulkan rasa sensitif berlebiham hingga berujung konflik.

Untuk menghindarinya, cobalah komunikasikan secara jelas dan terbuka mengenai tanggung jawab individu serta tanggung jawab bersama dalam mengelola keuangan rumah tangga.

2. Memiliki perbedaan dalam mengatur priotitas keuangan

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved