7 Arti Mimpi Menikah, Maknanya Bisa Berbeda-beda

Tergantung kondisi pernikahan dalam mimpinya

7 Arti Mimpi Menikah, Maknanya Bisa Berbeda-beda

Meski seringkali dianggap sebagai bunga tidur, tak bisa dipungkiri bahwa masih banyak orang penasaran mengenai arti dari mimpinya. Terlebih lagi bila mimpi tersebut melibatkan hal-hal yang tak biasa, seperti mimpi menikah.

Banyak perempuan, baik yang sudah menikah maupun yang belum, jika bermimpi melakukan pernikahan, tentunya akan bertanya-tanya mengenai makna di baliknya.

Nah ternyata, arti mimpi menikah pun memiliki makna yang berbeda-beda tergantung pada situasi atau kondisi yang terjadi dalam mimpi tersebut. Tak jarang, sosok pasangan kita saat menikah di dalam mimpi pun turut berpengaruh.

Untuk menemukan jawaban lengkapnya, yuk simak ulasan Popbela mengenai arti mimpi menikah berikut ini.

1. Mimpi menikah padahal belum menikah

7 Arti Mimpi Menikah, Maknanya Bisa Berbeda-beda

Pertama adalah situasi ketika kamu mengalami mimpi menikah, meskipun sebenarnya kamu belum menikah alias masih single. Bila demikian, maka mimpi tersebut dapat memiliki arti bahwa kamu akan mengalami kejadian yang membutuhkan komitmen. Dengan kata lain, mimpi ini menandakan kamu akan segera menjalankan komitmen yang nyata dalam kehidupan. Misalnya, pekerjaan baru, melakukan sebuah proyek penting di kantor, hingga benar-benar segera menikah.

2. Mimpi menikah dengan orang yang tidak disukai

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved