Jangan Cemburu pada Mantan Pacar Calon Suami, Ini Efeknya

Hanya menambah drama prahara pra-nikah, Bela

Jangan Cemburu pada Mantan Pacar Calon Suami, Ini Efeknya

Masa lalu calon suami, seperti mantan, terkadang dapat menjadi salah satu ujian yang dapat menggoyahkan niat kamu dan pasangan untuk menikah. Terkadang, mantan pacar itu hadir kembali untuk menarik perhatian pasangan agar membatalkan keinginannya menikah. Hal itu tentu menimbulkan drama yang nggak diinginkan dan kamu wajar merasa marah dengan sosoknya yang mendadak datang dalam kehidupanmu dan pasangan. Namun terkadang, rasa cemburu pada mantannya calon suami dapat timbul begitu saja meski masa lalu itu nggak mengusik siapa pun.

Pernah merasa cemburu dengan mantan pacar, atau dengan mantannya calon suami? Pernah merasa cemburu begitu saja dengan mantannya dari calon suami, padahal sosok itu nggak pernah datang mengganggu kamu dan pasangan? Perasaan itu tentu sangat mengganggu ya, Bela? Faktanya, ada beberapa efek samping yang akan kamu rasakan ketika merasa cemburu dengan mantan pacar.

1. Jadi kurang percaya pada calon pasangan

Jangan Cemburu pada Mantan Pacar Calon Suami, Ini Efeknya

Ketika merasa cemburu, kamu jadi merasa kurang percaya pada calon suami. Kamu takut kalau pasanganmu selingkuh di belakangmu, atau setidaknya mulai menghubungi mantan pacarnya lagi dan saling berkomunikasi. Kepercayaan yang selama ini kamu bangun untuk pasangan, perlahan akan meluruh sendirinya karena kamu cemburu.

2. Mendadak jadi posesif

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved