9 Tipe Pasangan Ideal untuk Gen Z, Punya Standar yang Tinggi?

Utamakan kepribadian daripada fisik!

9 Tipe Pasangan Ideal untuk Gen Z, Punya Standar yang Tinggi?

Menyoal hubungan percintaan yang serius, generasi Z alias gen Z nggak mau sampai salah pilih sosok pasangan. Generasi dengan julukan "digital natives" alias generasi yang mengenal teknologi sejak dini ini diketahui mempunyai standar yang cukup tinggi terkait pemilihan pasangan.

Mereka paham kalau untuk membangun sebuah rumah tangga yang langgeng dan harmonis, haruslah memilih seseorang yang memang mau berkomitmen mewujudkannya bersama. Kalau asal pilih? Ya, rentan bikin hubungan jadi beracun alias toxic, dong!

Para gen Z tentunya nggak mau hal ini terjadi. Oleh karenanya, mereka menetapkan beberapa tipe pasangan yang ideal untuk menjalin hubungan pernikahan bersama mereka kelak.

Lantas, apa saja, tuh tipe pasangan ideal untuk gen Z? Cek jawabannya berikut ini.

1. Dewasa secara emosional

9 Tipe Pasangan Ideal untuk Gen Z, Punya Standar yang Tinggi?

Tipe pasangan ideal untuk gen Z yang pertama adalah dewasa secara emosional. Ini berarti mereka perlu memahami bagaimana cara untuk mengelola emosi dengan baik, memiliki tanggung jawab, serta memiliki empati yang baik.

Atau, bisa dikatakan bahwa dewasa secara emosional ini berarti orang-orang dengan pemahaman yang baik tentang dirinya sendiri dan orang lain.

2. Paham mengenai kesehatan mental

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved