5 Cara Introvert Seimbangkan Pasangannya yang Ekstrovert

Introvert mengajarkan pentingnya jeda kepada ekstrovert

5 Cara Introvert Seimbangkan Pasangannya yang Ekstrovert

Dikenal sebagai kepribadian yang mengisi ulang energinya dengan bersosialisasi, ternyata nggak selalu memberi dampak yang positif bagi seorang ekstrovert. Sering kali, karena merasa terus membutuhkan interaksi sosial agar merasa "hidup", ekstrovert malah kesulitan menolak untuk membatalkan sebuah rencana pertemuan dengan orang lain, dan berakhir mengalami overstimulasi.

Mungkin kamu pernah dengar ungkapan bahwa sosok pasangan yang bertolak belakang dapat memberikan banyak hal positif bagi sebuah hubungan, karena hal tersebut dianggap sebagai aspek penyeimbang. Termasuk jika seorang ekstrovert memiliki pasangan introvert. Nah, Introvert yang mengisi ulang energinya dengan menghabiskan waktu sendirian, akan mengajarkan arti jeda, prioritas, dan pentingnya waktu sendirian kepada ekstrovert.

Selain itu, ada 5 cara lain yang dapat introvert lakukan untuk membantu seimbangkan pasangannya yang ekstrovert. Apa sajakah itu? Yuk, kita simak bersama jawabannya berikut ini.

1. Mereka dapat memberi rasa aman dan ketenangan bagi pasangannya

5 Cara Introvert Seimbangkan Pasangannya yang Ekstrovert

Ekstrovert biasanya merasa bersemangat dalam pekerjaan yang melibatkan interaksi sosial, karena mereka mendambakan stimulasi dan nggak mudah kelelahan ketika bersosialisasi, seperti halnya para introvert. Dengan kata lain, hari-hari ekstrovert biasanya diisi dengan percakapan dan terkesan "dituntut" oleh hal tersebut.

Namun, ketika ekstrovert merasa kesulitan dalam pekerjaannya, saat pulang ke rumah, ia bisa merasakan lingkungan yang damai untuknya bersantai dan melepas penat bersama pasangannya. Mereka pun tahu bahwa rumah akan selalu menjadi tempat yang aman untuk kembali.

2. Mereka akan membantu pasangannya, jika memang diperlukan

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved