6 Tips Aman Bertemu Gebetan dari Aplikasi Kencan Online

Jangan buru-buru tanpa cari tahu lebih dulu!

6 Tips Aman Bertemu Gebetan dari Aplikasi Kencan Online

Dating app atau aplikasi kencan online saat ini menjadi pilihan bagi para lajang untuk mencari tambatan hati. Pasalnya, tidak sedikit orang yang pada akhirnya berhasil menemukan pasangan hidup dari dating app dan melangkah ke jenjang pernikahan. Ditambah lagi, kemudahan yang ditawarkan bagi para penggunanya untuk tak bersusah payah memperluas pergaulan dengan nongkrong sana-sini.

Meski begitu, kamu perlu ekstra hati-hati dan nggak sembarangan ketika mencari jodoh melalui aplikasi kencan online, ya. Apalagi jika kamu bertujuan untuk mencari sosok pasangan yang serius!

Beberapa hal semacam ini, tentu patut kamu perhatikan dan jadikan pertimbangan sebelum benar-benar menemuinya secara langsung di luar dating app. Apa sajakah itu?

1. Lakukan riset dan cari tahu siapa dia

6 Tips Aman Bertemu Gebetan dari Aplikasi Kencan Online

Tanpa perlu diberi tahu tentang hal ini, kamu mungkin secara otomatis akan melakukannya. Ya, inilah yang dinamakan dengan riset. Masukkan nama teman kencan kamu dari dating app ke Google. Setelahnya, kamu bisa menilai dari apa yang kamu temukan pada laman pencarian. Mulai dari foto-fotonya di berbagai media sosial sampai unggahan status pribadinya, jangan sampai ada yang terlewat, ya! Apabila kamu melihat ada sesuatu hal yang mengkhawatirkan, lebih baik batalkan janji temu bersama dia saat ini juga.

2. Buat janji temu di tempat umum

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved