Wajib Tahu! 10 Hal Ini Harus Dihindari Usai Bertengkar dengan Pasangan

Jangan biarkan kemarahan itu terus berlarut

Wajib Tahu! 10 Hal Ini Harus Dihindari Usai Bertengkar dengan Pasangan

Berdebat dengan pasangan adalah hal yang lumrah terjadi, dan bahkan bisa membuat hubunganmu menjadi sehat. Adanya debat antara kamu pasangan sama pentingnya dengan cara romantis yang sering kamu lakukan untuk mempertahankan kisah asmaramu. 

Jadi, sebuah kesalahan apabila kamu terus-menerus menghindari konflik ya, Bela. Justru, yang harus kamu hindari adalah beberapa tindakan setelah pertengkaran yang bisa membuat hubunganmu menjadi retak. 

Nah, agar hubunganmu kembali hangat, cobalah untuk melakukan beberapa tindakan yang tidak boleh dilakukan setelah bertengkar dengan pasanganmu di bawah ini.

1. Jangan remehkan kebutuhan ruang sendiri

Wajib Tahu! 10 Hal Ini Harus Dihindari Usai Bertengkar dengan Pasangan

Saat sedang bertengkar dan kemudian salah satu dari kalian sudah merasa kewalahan, maka ambillah waktu untuk menyendiri guna memproses apa yang telah terjadi. Saat kamu memberikan waktu untuk dirinya menyendiri, secara tidak langsung kamu sudah menghormati kebutuhannya. 

Selama menunggunya kembali, kamu juga dapat memanfaatkan waktu tersebut untuk kembali menarik napas dalam-dalam dan ikut menenangkan diri dari perasaan kemarahan yang tak terkendali. Pahamilah bahwa ini bukan hanya tentangmu. 

2. Pertahankan pikiran terbuka

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved