7 Film Malaysia tentang Perjodohan, Hati-Hati Baper!

Tontonan wajib saat senggang

7 Film Malaysia tentang Perjodohan, Hati-Hati Baper!

Meski secara kehidupan nyata perjodohan sudah jarang dilakulan, namun konsep cerita seperti ini di dalam sebuah film masih punya banyak peminatnya, lho. Pasalnya, film tentang perjodohan sering kali berhasil memunculkan emosi marah, sedih, hingga kecewa para penonton yang membuat mereka ikut membayangkan nasib pemerannya.

Nggak hanya di Indonesia, film tentang perjodohan ini juga banyak ditemukan di Malaysia. Jadi, kalau kamu sedang mencari daftar tontonan baru, kamu nggak boleh kelewatan film Malaysia tentang perjodohan di bawah ini. Yuk, baca sinopsis singkatnya!

1. Melur untuk Firdaus (2022)

7 Film Malaysia tentang Perjodohan, Hati-Hati Baper!

Sempat ditayangkan di salah satu TV nasional, film Malaysia tentang perjodohan yang satu ini mengundang banyak peminat. Pasalnya, Firdaus yang diperankan oleh Meerqeen harus segera menikah karena telah didesak oleh sang ayah.

Sayangnya, kekasih Firdaus, Dee (Nesa Idrus), selalu menolak ajakan Firdaus untuk menikah. Alhasil, ia terpaksa harus menerima perjodohan ayahnya dengan gadis bernama Melur (Anna Jobling). 

Mendapat konflik lantaran tidak adanya rasa cinta di pernikahan mereka, Melur harus menerima fakta jika sang suami masih terus memikirkan sang mantan. Drama yang telah tayang pada 2022 ini sudah berlanjut ke season 2, lho.

2. Bukan Kahwin Paksa (2020)

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved