Ternyata Ini 7 Alasan Laki-laki Tidak Mau Publikasikan Hubungannya

Cari tahu alasannya di sini, yuk!

Ternyata Ini 7 Alasan Laki-laki Tidak Mau Publikasikan Hubungannya

Setiap pasangan memiliki caranya sendiri dalam menghargai hubungannya. Ada yang menganggap bahwa publikasi hubungan adalah hal yang penting, tetapi ada juga yang berpikir sebaliknya. Meskipun tidak semua, sebagian besar yang menganggap itu penting adalah perempuan dan yang sebaliknya itu laki-laki.

Hal inilah yang sering menimbulkan konflik di dalam sebuah hubungan. Banyak perempuan yang menganggap pasangannya tidak serius hanya karena tidak ingin mempublikasikan hubungan mereka di depan umum, terutama media sosial. Padahal, semua itu pasti ada alasannya, lho.

Berikut ini Popbela bagikan 7 alasan laki-laki tidak mau publikasi hubungannya. Apa saja ya?

1. Tidak ingin orang lain ikut campur dalam hubungan

Ternyata Ini 7 Alasan Laki-laki Tidak Mau Publikasikan Hubungannya

Saat mengunggah sesuatu di media sosial, kita harus selalu siap dengan persepsi dari orang-orang yang melihatnya. Kita nggak bisa mengontrol semua pendapat dan komentar orang lain terhadap unggahan tersebut.

Nah, inilah yang jadi salah satu alasan mengapa laki-laki enggan mempublikasi hubungan. Banyak laki-laki yang tidak ingin diganggu oleh pendapat orang lain. Baginya hubungan itu adalah tentang kamu dan dia, bukan orang lain.

2. Khawatir akan respons keluarganya

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved