9 Tips Menyegarkan Hubungan Setelah Lama Pacaran

Seperti tumbuhan, perasaan cinta itu perlu dipupuk kembali

9 Tips Menyegarkan Hubungan Setelah Lama Pacaran

Melalui waktu yang lama bersama pasangan terkadang bisa membuat rasa bosan. Bahkan, hubungan yang aman sekalipun bisa mengalami hal yang serupa. Kita semua tahu, merawat rasa cinta itu lebih sulit daripada mendapatkannya. Meski begitu, ini adalah hal yang wajar selama nggak ada pengkhianatan satu sama lain.

Maka dari itu, kamu perlu me-refresh hubunganmu dengan si dia agar tetap hangat seperti pertama kali bertemu. Jangan terlalu mengabaikan hal ini, kalau kamu mau jalinan asmara ini tetap bertahan. Jadi, Popbela telah merangkum 9 tips sederhana menyegarkan hubungan setelah lama pacaran. Penasaran? Keep scrolling, Bela!

1. Menjaga komunikasi

9 Tips Menyegarkan Hubungan Setelah Lama Pacaran

Komunikasi selalu menjadi hal penting yang nggak boleh kamu abaikan. Apalagi kalau sudah lama pacaran, harus bisa berbagi waktu untuk membicarakan perasaanmu dan dia, atau tentang hubungan kalian. Mungkin kamu sudah terbiasa melakukan hal-hal yang membuat pasanganmu diam-diam kesal, atau dia suka sibuk sendiri daripada membicarakan tentangmu.

Kalau sering mengungkapkan perasaan satu sama lain, hal-hal terpendam pun juga akan teratasi dengan baik. Menjaga komunikasi adalah salah satu cara untuk terus menyegarkan hubunganmu.

2. Membuat perencanaan

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved