50 Kata-Kata Feeling Lonely dalam Hubungan, Galau dan Menyentuh

Seperti antara ada dan tiada

50 Kata-Kata Feeling Lonely dalam Hubungan, Galau dan Menyentuh

Feeling lonely atau perasaan kesepian bisa muncul saat seseorang sedang menjalin hubungan asmara. Terkadang, kita merasa bahwa pasangan nggak bisa memahami kita, dan terhubung secara emosional. Situasi ini bisa mungkin membuat rasa hampa yang sulit diungkapkan.

Namun, uneg-uneg dalam hati semestinya dikeluarkan agar perasaan lebih lega, dan mungkin saja dia akan sadar. Oleh karena itu, Popbela akan merangkum kata-kata feeling lonely dalam hubungan untuk wakili perasaan sedihmu.

1. Kata-kata feeling lonely dalam hubungan yang menyentuh hati

50 Kata-Kata Feeling Lonely dalam Hubungan, Galau dan Menyentuh
  1. "Kesepian bukan alasan baik untuk jatuh cinta. Karena ketahuilah, banyak orang yang tetap merasa kesepian meski telah jatuh cinta, bahkan menikah sekalipun." — Tere Liye
  2. "Belajar sendiri dan kesepian, untuk paham arti kebersamaan dan menghargai setiap detiknya. Belajar dari dikhianati dan disakiti, untuk mengerti arti kesetiaan dan komitmen." — Tere Liye
  3. "Kesendirian itu bukanlah cela, melainkan waktu yang diberikannya untukmu. Kesempatan untuk menata hidup kamu." — Merry Riana
  4. "Terkadang kesedihan memerlukan kesendirian, meski sering kali kesendirian mengundang kesedihan tak tertahankan." — Tere Liye
  5. "Cinta tak hadir memuaskan rasa kesepian. Cinta hadir untuk menuntaskan pencarian." — Fiersa Besari
  6. "Kebiasaan itu kejam, tetapi kesepian lebih biadab daripada kebosanan. Kesepian adalah salah satu penderitaan manusia yang paling pedih." — Andrea Hirata
  7. "Mencari pasangan hidup karena membenci kesendirian, beresiko menderita dalam pernikahan." — Mario Teguh
  8. "Nasib adalah kesunyian masing-masing." — Chairil Anwar
  9. "Kemapanan dan kesendirian adalah ketenangan hidup mampu menstimulasi pikiran kreatif kita." — Albert Einstein
  10. "Kupikir penyebab lazim dari insomnia itu sederhana, yaitu kesepian." — Heat Ledger

2. Kata-kata feeling lonely dalam hubungan yang penuh makna

  1. "Kesepian saya tidak membunuh lagi." — Britney Spears
  2. "Sukses pasti membawa kesepian. Orang mengira Kamu beruntung, karena Kamu memiliki segalanya. Mereka pikir Kamu bisa pergi kemana saja dan melakukan apa saja, tapi bukan itu intinya. Seseorang haus akan hal-hal dasar." — Michael Jackson
  3. "Aku berjalan berdua denganmu tapi mengapa aku merasa berjalan sendiri."
  4. "Pernahkah kau bicara, tapi tak didengar, tak dianggap sama sekali." — Agnes Monica - "Teruskanlah"
  5. "Akulah bintang yang hilang ditelan kegelapan." — Pinkan Mambo - "Kekasih yang Tak Dianggap"
  6. "Aku selalu berada di sisimu, tapi kamu tidak pernah melihatku ada."
  7. "Meski kamu sebenarnya selalu berisik, namun aku tidak merasa, kamu selalu diam."
  8. "Mungkin sendiri lebih baik dari pada kesepian. Sebab kesepian bisa berarti berdua namun tetap merasa sendiri."
  9. "Di mana tenang yang kau janjikan, aku kesepian, di mana terang yang kau janjikan, aku kesepian." — Efek Rumah Kaca - "Lagu Kesepian"
  10. "Terkadang orang yang selalu ingin membuat orang lain bahagia adalah orang yang paling kesepian."

3. Kata-kata feeling lonely dalam hubungan yang bijaksana

  1. "Merasa sedih dan kesepian dalam suatu hubungan bisa menjadi pertanda bahwa ada sesuatu yang perlu diubah. Terbuka untuk mencoba hal-hal baru dengan pasanganmu untuk meningkatkan koneksimu."
  2. "Saat kamu merasa sedih dan kesepian dalam suatu hubungan, penting untuk diingat bahwa kamu pantas untuk bahagia dan dicintai."
  3.  "Merasa sedih dan kesepian dalam suatu hubungan tidak mencerminkan nilai atau harga dirimu. Kamu layak mendapatkan cinta dan kebahagiaan."
  4. "Merasa sedih dan kesepian dalam suatu hubungan bukanlah salahmu. Pasanganmu juga memiliki tanggung jawab untuk membuatmu merasa dicintai dan didukung."
  5. "Merasa sedih dan kesepian dalam suatu hubungan bisa menjadi pengalaman yang sulit dan mengasingkan. Ingatlah bahwa kamu tidak sendiri, dan ada sumber daya yang tersedia untuk membantu."
  6. "Saat kamu merasa sedih dan kesepian dalam suatu hubungan, mempraktikkan perawatan diri dan memprioritaskan kesejahteraanmu adalah penting."
  7. "Merasa sedih dan kesepian dalam suatu hubungan tidaklah permanen. Kamu dan pasangan dapat bekerja menuju hubungan yang lebih bahagia dan lebih memuaskan dengan usaha dan komunikasi."
  8.  "Merasa sedih dan kesepian dalam suatu hubungan bisa menjadi tanda bahwa kebutuhan emosionalmu tidak terpenuhi. Komunikasikan kebutuhanmu kepada pasangan dan bekerja sama untuk memenuhinya."
  9. "Terkadang, perasaan sedih dan kesepian dalam suatu hubungan bisa menjadi akibat dari ekspektasi yang tidak realistis. Ingatlah untuk fokus pada aspek positif dari hubunganmu dan komunikasikan kebutuhanmu dengan pasangan."
  10.  "Jangan takut untuk memutuskan hubungan jika kamu merasa sedih dan kesepian. Terkadang ruang dapat membantumu mendapatkan perspektif dan kembali lebih kuat."

4. Kata-kata feeling lonely dalam hubungan singkat tapi menusuk hati

  1. "Dekat fisik, tapi hati terasa jauh."
  2. "Berdua, tapi rasanya sendiri."
  3. "Ada, tapi tak pernah benar-benar hadir."
  4. "Kita bersama, tapi aku tetap kesepian."
  5. "Hadir, tapi tak terasa berarti."
  6. "Tersenyum di luar, kosong di dalam."
  7. "Kamu di sini, tapi rasanya seperti tak ada."
  8. "Mencintai, tapi tak pernah dicintai kembali."
  9. "Kita bicara, tapi tak pernah benar-benar mendengar."
  10. "Hati berbisik, tapi tak pernah terdengar."

5. Kata-kata feeling lonely dalam hubungan dalam bahasa Inggris dan terjemahan

  1.  “Even though we are together I still feel alone.” (Meskipun kita bersama, aku masih merasa sendiri.)
  2. “Being single is better than feeling alone in a relationship.” (Menjadi lajang lebih baik daripada merasa sendirian dalam suatu hubungan.)
  3. “Sometimes the person you fall for isn’t ready to catch you.” (Terkadang orang yang kamu cintai belum siap untuk menangkapmu.)
  4. “It’s better to be happy alone than unhappy with someone.”  (Lebih baik bahagia sendiri daripada tidak bahagia dengan seseorang.)
  5.  “Being alone is bearable; loneliness while in a relationship is painful.” (Menjadi sendiri itu bisa ditanggung; kesepian saat menjalin hubungan itu menyakitkan.)
  6.  “When feeling lonely with a beloved one, we are making a red flag up.” (Saat merasa kesepian dengan orang terkasih, kita sedang mengibarkan bendera merah.)
  7.  “Never make the one you feel alone, especially when you’re right there.” (Jangan pernah membuat orang yang kamu sayangi merasa sendirian, terutama saat kamu ada di sana.)
  8.  “When you are in a relationship but for some reason, you still feel alone.” (Saat kamu menjalin hubungan, tapi karena suatu alasan, kamu masih merasa sendiri.)
  9.  “It is a lonely feeling when someone you care about becomes a stranger.” (“Rasanya sepi ketika seseorang yang kita sayangi menjadi orang asing.)
  10.  “It is better to be alone than being with someone who makes you feel alone.” (Lebih baik menyendiri daripada bersama seseorang yang membuatmu merasa sendirian.)

Itulah kata-kata feeling lonely dalam hubungan yang mewakili uneg-uneg dalam hatimu. Perasaan kesepian dalam hubungan adalah hal yang wajar, namun jangan biarkan itu menjadi duri dalam hubunganmu. Suarakan perasaanmu padanya!

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved