Self Sabotage Adalah Menghalangi Kesuksesan Diri, Kenali Tandanya!

Bisa membuat hubungan jadi toxic

Self Sabotage Adalah Menghalangi Kesuksesan Diri, Kenali Tandanya!

Dalam menjalin hubungan, kadang ada perilaku yang sengaja atau tak sengaja membuat kamu dan pasangan bertengkar atau memicu berakhirnya hubungan kalian. Hal ini disebut juga self sabotage. Kamu pernah mendengar istilah ini? 

Untuk kamu yang belum kenal dengan istilah self sabotage dan tanda-tandanya yang bisa merusak hubungan kamu, berikut ada penjelasannya. 

Arti self sabotage

Self Sabotage Adalah Menghalangi Kesuksesan Diri, Kenali Tandanya!

Mengutip dari Very Well Mind, self sabotage adalah perilaku menyabotase diri atau merusak diri yang mengacu pada tindakan yang disengaja (atau tidak adanya tindakan) yang menghambat kemajuan seseorang dan menghalangi mencapai tujuan. Self sabotage terjadi ketika orang menghalangi kesuksesannya sendiri. Self sabotage bisa berdampak negatif pada hampir setiap bagian kehidupan, termasuk hubungan dan karier.

Self sabotage dalam hubungan percintaan

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved