9 Drama Korea tentang Jatuh Cinta dengan Tetangga, Ada Love Next Door

Dari teman jadi cinta

9 Drama Korea tentang Jatuh Cinta dengan Tetangga, Ada Love Next Door

Drama Korea punya banyak kisah cinta dari yang related dengan kehidupan nyata sampai yang terlalu fiksi. Salah satu kisah cinta yang cukup banyak diangkat adalah tentang jatuh cinta dengan teman kecil atau jatuh cinta dengan tetangga sendiri. 

Baru-baru ini ada drama Love Next Door yang menceritakan kisah Choi Seung Hyo dan Bae Seok Ryu yang bertetangga, berteman, hingga akhirnya jatuh cinta. Sebelumnya juga ada drama Reply 1988 hingga Lovely Runner yang sempat heboh. Berikut kumpulan drama Korea tentang jatuh cinta dengan tetangga. 

1. Love Next Door (2024)

Drama yang tayang perdana pada 17 Agustus 2024 lalu, Love Next Door, merupakan drama komedi romantis yang menceritakan kehidupan dua orang sahabat yang bertetangga. Kisahnya mengikuti kehidupan Choi Seung Hyo (Jung Hae In) dan Bae Seok Ryu (Jung So Min) yang sudah bersahabat sejak kecil karena rumah mereka berdekatan. 

Seok Ryu menganggap Seung Hyo sebagai bayinya. Hubungan mereka seperti Tom and Jerry yang suka bertengkar, tapi juga saling perhatian. Sempat berpisah karena melanjutkan pendidikan, keduanya bertemu lagi ketika dewasa bahkan kembali bertetangga. Kira-kira bagaimana kelanjutan hubungan mereka? 

2. Serendipity's Embrace (2024)

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved