6 Artis Perempuan Korea yang Tak Pedulikan Penampilan Saat Cari Pacar

Lebih melihat kepribadian orang tersebut

Tipe ideal para artis Korea kerap menjadi topik yang menarik untuk diketahui, tak terkecuali para selebritas perempuan Korea. Mereka yang dikenal dengan wajah memesona dan tubuh yang sempurna, membuat banyak orang berpikir bahwa penampilan adalah elemen penting bagi mereka saat memilih pacar atau pasangan.

Namun, beberapa bintang berikut ini mengungkapkan bahwa laki-laki yang tampan bukanlah tipe mereka, dan mereka lebih menghargai kepribadian yang hangat dan jujur daripada penampilan. Penasaran siapa saja? Berikut deretan artis perempuan Korea yang tak pedulikan penampilan saat cari pacar.

1. Lee Joo Bin

Aktris Money Heist Korea, Lee Joo Bin, mengungkapkan tipe idealnya dalam sebuah wawancara pada tahun 2020. Menurut sang aktris, ia lebih mengutamakan kepribadian daripada penampilan luar saat mencari kekasih.

Lee Joo Bin juga secara khusus menyebutkan bahwa baginya, penting untuk memiliki pacar yang hangat, berempati, dan mampu berkomunikasi dengan baik. Dia selalu menegaskan bahwa kepribadian lebih penting daripada penampilan.

2. IU

  • Share Artikel

TOPIC