13 Rekomendasi Drama Korea tentang Cinta Segitiga

Biasanya bikin penonton terbelah, nih..

13 Rekomendasi Drama Korea tentang Cinta Segitiga

Drama Korea yang menghadirkan kisah romansa selalu berhasil menarik perhatian para pencinta drakor di Indonesia. Bahkan, jika memiliki jalan cerita yang menarik hingga ramai diperbincangkan, orang-orang awam pun akan ikut penasaran untuk mengikuti drakor tersebut.

Salah satu drakor yang sukses menjadi topik hangat adalah drakor dengan kisah cinta segitiga. Bahkan, drakor dengan kisah cinta segitiga selalu menjadi trending di media sosial di setiap penayangannya, lho. Penasaran apa saja? Yuk simak beberapa rekomendasi drama Korea tentang cinta segitiga berikut ini!

1. The King's Affection (2021)

13 Rekomendasi Drama Korea tentang Cinta Segitiga

Pertama, ada drama berjudul The King’s Affection yang menyoroti kisah cinta segitiga antara Dam-i atau Lee Hwi (Park Eun-bin), Jung Ji-un (Rowoon SF9), dan Lee Hyun (Nam Yoon-su).

Berkisah tentang Dam-i, gadis muda yang terpaksa menjadi Pangeran Mahkota untuk menggantikan saudara kembarnya yang dibunuh. Ia pun harus menyembunyikan identitas aslinya dengan menyamar dan hidup sebagai Lee Hwi.

Meskipun berstatus sebagai Pangeran Mahkota, Lee Hwi jatuh cinta pada guru kerajaannya sendiri, Jung Ji-un. Cinta mereka tentu mengalami banyak rintangan karena dianggap sebagai hubungan sesama jenis.

Di Iain sisi, ada Lee Hyun yang mengetahui identitas Lee Hwi sedari kecil, namun memilih merahasiakannya. Ia pun menyimpan perasaan mendalam dan selalu berusaha mendukung serta melindungi Lee Hwi dari serangan pihak-pihak yang tak menyukainya.

2. Start Up (2020)

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved