8 Fakta Anak Sulung dan Bungsu Merupakan Pasangan Ideal

Saling melengkapi bagi satu sama lain, benar nggak ya?

Tak bisa dipungkiri bahwa karakter seseorang merupakan faktor penting untuk melihat kecocokan hubungan. Maka tak heran bila muncul anggapan bahwa anak sulung dan anak bungsu merupakan pasangan ideal. Hal ini terjadi karena keduanya cenderung memiliki karakter yang sangat berbeda akibat perbedaan kedudukan dalam keluarga.

Nah ternyata, anggapan tersebut tak sepenuhnya salah, lho. Sebab, urutan kelahiran memang dapat memengaruhi karakter seseorang, hingga berdampak pula pada interaksinya bersama pasangan. Jadi, bukan tidak mungkin jika anak sulung dan bungsu adalah pasangan ideal secara alami.

Untuk membuktikan hal tersebut, berikut ini Popbela akan mengulas beberapa fakta anak sulung dan anak bungsu adalah pasangan ideal. Yuk, simak selengkapnya!

1. Saling melengkapi seperti pada keluarga sendiri

Anak sulung dan bungsu memiliki peranan yang berbeda di dalam keluarganya. Bagi anak sulung, menghadapi adik-adik adalah hal yang biasa dilakukan, sedangkan bungsu sudah terbiasa bersikap manja kepada kakaknya. Nantinya, karakter demikian juga akan terlihat di hubungan asmara antara anak sulung dan bungsu. Jadi, keduanya akan saling melengkapi sebagaimana peranan mereka terhadap keluarga sendiri.

2. Perbedaan sifat untuk saling menyeimbangi

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes
Aries

Ramalan Zodiak Aries Hari Ini - Zodiak Aries berasal dari konstel... read more

See more horoscopes here