9 Tanda Kamu Terlalu Cepat Dilamar, Bisa Jadi Masalah di Masa Depan!

Jangan sampai kamu menerimanya karena terpaksa ya, Bela

9 Tanda Kamu Terlalu Cepat Dilamar, Bisa Jadi Masalah di Masa Depan!

Tak setiap orang memiliki timeline hubungan yang sama. Hanya kamu yang benar-benar tahu apa yang tepat untukmu.

Sebuah studi 2015 yang dilakukan peneliti dari Emory University menemukan bahwa pasangan yang berkencan setidaknya satu tahun sebelum bertunangan, dapat meningkatkan peluang pernikahan yang sukses.

Menurut laporan 2018 oleh eHarmony, pasangan di Amerika Serikat mengenal satu sama lain selama rata-rata lima tahun sebelum menikah, kecuali para millennial (usia 25-34 tahun) yang menunggu rata-rata 6,5 tahun.

Intinya, ada banyak hal yang perlu dipertimbangkan sebelum kamu benar-benar siap untuk bertunangan. Ada beberapa tanda yang memperlihatkan kalau kamu terlalu cepat dilamar oleh pasangan, seperti di bawah ini.

1. Masih dalam fase bulan madu

9 Tanda Kamu Terlalu Cepat Dilamar, Bisa Jadi Masalah di Masa Depan!

Terapis berlisensi, Lori Kret, LCSW, merekomendasikan untuk melewati fase bulan madu sebelum melamar.

“Pada fase pertama dari banyak hubungan, biasanya enam bulan hingga dua tahun, banyak hubungan didorong oleh nafsu hormonal dan obsesi,” katanya.

Semua tentang pasangan dan hubungan yang dijalani terlihat sempurna, tetapi itu tidak tidak berarti kamu siap untuk komitmen seumur hidup.

2. Tidak mengenal pasangan dengan baik

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved