4 Alasan Kamu Selalu Jatuh Cinta dengan Tipe Laki-Laki yang Sama

Jadi masalah jika mereka bukan tipe yang baik untukmu.

4 Alasan Kamu Selalu Jatuh Cinta dengan Tipe Laki-Laki yang Sama

Pernah nggak kamu merasa selalu memiliki hubungan dengan laki-laki yang salah? Inginnya, sih, menemukan hubungan yang sehat dan bisa langgeng hingga ke jenjang pernikahan. Namun, kok, sulit sekali dilakukan, ya?

Salah satu alasannya kemungkinan karena kamu selalu jatuh cinta dengan tipe laki-laki yang sama. Apalagi jika tipe yang selalu kamu kencani, bukan yang terbaik untukmu. Tentu saja hal tersebut semakin mempersulit diri memiliki hubungan yang sehat.

Lalu, mengapa kamu bisa selalu jatuh cinta dengan tipe laki-laki yang sama? Berikut adalah beberapa alasannya, menurut pelatih kencan Lorna Poole.

1. Kamu sebenarnya tak terlalu percaya dengan cinta

4 Alasan Kamu Selalu Jatuh Cinta dengan Tipe Laki-Laki yang Sama

Hanya berfokus pada rintangan dan semua hal negatif yang kamu rasakan saat menjalin hubungan, tentu saja akan membuatmu semakin sulit percaya dengan adanya cinta sejati. Semua pemikiran tersebut bisa membuatmu lelah dan merasa kalau cinta sesungguhnya itu mustahil.

Jadi, dalam pikiranmu, supaya nggak mengecewakan diri sendiri lebih baik menyerah untuk mendapatkan laki-laki terbaik atau nggak sepenuh hati saat menjalani hubungan.

2. Takut mengejar apa yang benar-benar diinginkan

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved