6 Paradoks tentang Cinta, Kontradiktif namun Benar Adanya

Pernyataan yang saling berlawanan tapi mengandung fakta

6 Paradoks tentang Cinta, Kontradiktif namun Benar Adanya

Dalam kehidupan sehari-hari, mungkin kamu pernah dengar kata “Paradoks.” Akan tetapi, boleh jadi kamu belum memahami apa arti dari kata tersebut.

Jadi, paradoks merupakan pernyataan yang seolah-olah bertentangan atau terkesan kontradiktif antara satu sama lain menurut pendapat atau asumsi secara umum. Namun, kenyataannya, pernyataan tersebut bisa dibuktikan kebenarannya.

Nah, paradoks juga hadir dalam hubungan percintaan. Meski terkesan kontradiktif, namun beberapa pernyataan berlawanan tentang cinta di bawah ini mengandung sebuah kebenaran.

Lantas, apa saja paradoks tentang cinta?

Berikut informasi selengkapnya untukmu.

1. Untuk menemukan cinta, maka kamu harus berani mengambil risiko

6 Paradoks tentang Cinta, Kontradiktif namun Benar Adanya

Paradoks pertama, saat kamu mendambakan cinta, itu berarti kamu perlu memberanikan diri untuk mengambil risiko.

Contohnya, kamu nggak bisa menutup diri apabila kamu memang menginginkan diri untuk dicintai oleh orang lain. Mana mungkin seseorang bisa menemukanmu, apabila kamu tidak memberanikan diri untuk menunjukkan dirimu sendiri ke dunia luar.

Memang rasanya bakal cukup rentan untuk menunjukkan diri apalagi rasa cintamu pada orang lain, karena ada kemungkinan penolakan yang bakal kamu dapatkan dan membuatmu patah hati.

Tapi, yakinlah bahwa risiko yang kamu keluarkan pada akhirnya bakal sepadan dengan cinta yang nantinya kamu dapatkan, Bela.

2. Mencintai akan selalu diiringi dengan rasa takut

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved