5 Cara Bikin Laki-Laki Menunjukkan Sisi Rentannya padamu

Salah satunya dengan mendengarkannya secara aktif

5 Cara Bikin Laki-Laki Menunjukkan Sisi Rentannya padamu

Dalam hubungan romantis, laki-laki kerap kali lebih sulit untuk menunjukkan kerentanan dibandingkan dengan perempuan. Toxic masculinity atau tekanan yang diberikan pada laki-laki untuk hanya menunjukkan sikap yang terkesan maskulin menjadi salah satu alasannya. Seperti halnya laki-laki nggak boleh menunjukkan kesedihan karena mengisyaratkan bahwa mereka lemah.

Padahal, kerentanan merupakan fondasi penting dalam hubungan romantis. Tanpa adanya kerentanan, jika pasangan kesulitan menunjukkan kerentanan, maka hubungan berpotensi terasa dangkal dan minim kedekatan emosional.

Di artikel kali ini, Popbela sudah merangkum 5 cara membuat laki-laki menunjukkan sisi rentannya padamu, dikutip dari laman Your Tango. Keep scrolling, Bela!

1. Ungkapkan perasaan terdalam yang kamu miliki

5 Cara Bikin Laki-Laki Menunjukkan Sisi Rentannya padamu

Agar laki-laki bisa menunjukkan sisi rentannya padamu, maka kamu yang harus terlebih dahulu menunjukkan kerentanan padanya. Ini akan memberinya contoh bahwa mengungkapkan perasaan terdalam atau kerentanan di dalam hubungan kalian itu adalah bukan sesuatu hal yang menakutkan. Semakin sering kamu melakukannya, maka kemungkinan besar dia akan melihat hal tersebut sebagai sebuah kewajaran dan hal yang natural.

Pada akhirnya, dia bisa mulai mengungkapkan kerentanannya. Dan saat hal ini terjadi, maka otomatis hubunganmu akan terjalin dengan lebih harmonis dan tentunya, lebih sehat.

2. Tunjukkan bahwa kamu menghargai dan mendukungnya

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved