15 Seleb Hollywood yang Menemukan Cinta Baru di 2020

Selamat, ya, yang punya pacar baru!

Meski tahun 2020 dikenal sebagai tahun pandemi COVID-19, ternyata nggak menyurutkan para selebriti Hollywood untuk menemukan cinta baru. Intip, yuk, daftar para selebriti Hollywood yang pada tahun 2020 ini justru punya pacar baru.

1. Lady Gaga mengumumkan hubungan dengan pebisnis Michael Polansky pada awal tahun 2020. Lewat Instagramnya, Gaga mengunggah fotonya sedang berlibur di atas yacht bersama Michael.

2. Ben Affleck dikabarkan menjalin hubungan dengan Ana De Armas. Aktris cantik yang usianya lebih muda 16 tahun dari Ben itu dikenal lewat film Knives Out.

3. Komedian dan host acara Daily Show, Trevor Noah, kabarnya tengah menjalin hubungan dengan aktris Minka Kelly. Hubungan yang terjalin beberapa bulan tersebut kabarnya sudah cukup serius, lho.

  • Share Artikel

TOPIC