Tutup
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
unfortunately

Foto Tunangan dari Pose, Dekorasi, dan Lokasinya

Berikut inspirasinya

Amalia Azizah

Tunangan merupakan salah satu langkah sebelum menuju ke pernikahan. Tunangan juga bisa sebagai simbol ikatan bahwa hubungan kalian sedang menuju masa yang serius.

Karena merupakan momen yang bersejarah, nggak heran jika pertunangan dirayakan dengan seindah mungkin agar bisa selalu dikenang. Salah satunya dengan mengabadikan setiap momen pertunangan melalui foto tunangan. Berikut beberapa inspirasi foto tunangan mulai dari tema foto tunangan hingga pose foto tunangan yang bisa kamu ikuti.

Inspirasi Tema Foto

pinterest.com

Tema foto sendiri bisa diseuaikan dengan konsep yang kamu sukai. Mulai dari rustic, Disney, simple, modern, klasik sampai hobi. Banyak tema yang bisa kamu jadikan referensi sebagai konsep foto tunangan kamu nanti. Selama kamu dan pasanganmu saling setuju dan nggak hanya satu pihak saja.

1. Tema Simple

pinterest.com

2. Tema Ruang Keluarga

pinterest.com

3. Tema Rustic

pinterest.com

Inspriasi Lokasi

pinterest.com

Lokasi sendiri bisa di mana saja bahkan di rumah. Memang kebanyakan dari pasangan memilih rumah menjadi salah satu lokasi untuk foto tunangan. Selain lebih ekonomis, nuansa rumah juga memberikan kesan lebih kekeluargaan. Selain rumah, lokasi yang bisa kamu jadikan foto tunangan bisa di pantai, taman, restoran, hotel, atau kolam renang sekalipun.

1. Rumah

pinterest.com

2. Pantai

pinterest.com

3. Taman

pinterest.com

Inspirasi Pose

instagram.com/princessyahrini

Pose saat foto tunangan sendiri bisa macam-macam, Bela. Inspirasi tersebut bisa datangnya dari mana saja. Atau kita bisa melihat ketika para artis Tanah Air mengadakan posesi tunangan seperti yang dilakukan pasangan Syahrini dan Reino atau Raisa dan Hamish.

Untuk posenya sendiri bisa mulai dari saling bertatapan, berpegangan tangan, saling memperlihatkan cincin pertunangan, memegang buket bunga atau foto bersama keluarga.

1. Saling memperlihatkan cincin pertunangan

pinterest.com

2. Saling bertatapan

pinterest.com

3. Bertatapan sambil memegang buket

pinterest.com

4. Bersama memegang kotak cincin pertunangan

pinterest.com

4. Posisi melamar

instagram.com/princessyahrini

Nah gimana Bela, inspirasi foto tunangannya? Jadi nggak perlu bingung lagi menentukan konsep/tema, lokasi tunanganmu serta pose nanti saat tunangan.

Jangan lupa untuk mengundang orang-orang terdekatmu ya, Bela. Kamu juga bisa meminta bantuan para sahabatmu untuk menjadi MC atau pengisi acara hiburan saat acara pertunangan kalian. Pastinya akan sangat berkesan. Semoga lancar ya, Bela.

IDN Channels

Latest from Dating