6 Tanda Gaslighting dalam Pertemanan, Patut Waspada!

Kadang kamu tak menyadarinya

6 Tanda Gaslighting dalam Pertemanan, Patut Waspada!

Gaslighting adalah sebuah perilaku ataupun tindakan yang mana pelakunya dapat memanipulasi seseorang yang akan membuat mereka merasa ragu atas dirinya sendiri, bahkan sampai kehilangan kepercayaan diri lho! Nah, bahaya banget kan!

Bahkan lebih parahnya, gaslighting juga termasuk pelecehan mental dan bentuk manipulasi untuk segala jenis hubungan, nih! Gaslighting bisa terjadi pada hubungan asmara, keluarga, rekan kerja bahkan dalam circle pertemananmu juga lho!

Nah, jika ingin mengetahui lebih lanjut terkait tindakan gaslighting apa saja  yang sering terjadi dalam circle pertemanan, yuk, simak ulasannya dibawah ini!

1. Temanmu sering meremehkan pendapatmu

6 Tanda Gaslighting dalam Pertemanan, Patut Waspada!

Dalam pertemanan, tentu akan selalu ada cekcok ataupun perbedaan pendapat saat akan memutuskan sesuatu. Nah, jika kamu mendapati temanmu yang sering mengabaikan pendapat dan perasaanmu dan malah mengatakan hal-hal yang menyakiti perasaanmu maka kamu telah mendapatkan perlakukan gaslighting dalam circle pertemananmu, nih!

Perbedaan pendapat memang umum dan sering terjadi, namun di samping itu kamu juga perlu mempertimbangkan pendapat temanmu dan cara penyelesaiannya.

2. Suka membuat cerita negatif tentang temannya sendiri

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved