Rincian Biaya untuk Liburan Hemat ke Jepang, Say No to Boncos!

Bisa jadi ide solo traveling saat dapat cuti

Rincian Biaya untuk Liburan Hemat ke Jepang, Say No to Boncos!

Berencana melakukan solo traveling ke Jepang saat cuti? Meski berstatus sebagai negara maju, biaya liburan di Negeri Sakura ini ternyata bisa dibuat hemat untuk beberapa pos, lho!

Kira-kira, pos mana saja yang bisa dipangkas anggarannya supaya kamu tidak boncos? Berikut rincian biaya untuk liburan hemat ke Jepang yang dapat kamu jadikan sebagai acuan.

1. Tiket pesawat

Rincian Biaya untuk Liburan Hemat ke Jepang, Say No to Boncos!

Biaya untuk liburan hemat ke Jepang bisa dimulai dari memilih tiket pesawat yang sedang promo. Memesan tiket pesawat menggunakan promo adalah jalan penting untuk berhemat. Kamu bisa mendapatkan tiket dengan harga Rp4–5 juta untuk pulang-pergi jika kamu cukup beruntung. Jika tidak, kamu mungkin butuh budget hingga sekitar dua kali lipat. Oleh karena itu, rajin-rajinlah memantau platform penjual tiket terutama di tanggal kembar.

2. Visa

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved