Hindari Cuaca Panas, Sambangi 10 Tempat Wisata Sejuk di Indonesia Ini

Ada yang luar pulau Jawa juga

Hindari Cuaca Panas, Sambangi 10 Tempat Wisata Sejuk di Indonesia Ini

Beberapa waktu ini, beberapa wilayah di Indonesia tengah mengalami cuaca panas ekstrem. Menurut hasil pengamatan BMKG, beberapa wilayah tersebut bahkan mencapai suhu paling tinggi 38 derajat celcius di siang hari. Cuaca panas ini diperkirakan masih akan berlanjut hingga penghujung bulan Oktober 2023.

Cuaca panas ekstrem bisa menjadi alasan untuk mulai merencanakan liburan akhir tahunmu. Popbela telah merangkum tempat-tempat wisata sejuk di Indonesia, rekomendasi dari Tokopedia supaya kamu bisa melarikan diri sejenak dari cuaca panas ekstrem di daerah tempat tinggalmu.

1. Toba, Sumatera Utara

Hindari Cuaca Panas, Sambangi 10 Tempat Wisata Sejuk di Indonesia Ini

Rasa sejuk di sekitar Danau Toba membuat danau itu menjadi tempat wisata yang tepat untuk menghindari dari cuaca panas ektrem, terlebih jika kamu ingin bepergian yang lebih jauh di luar pulau Jawa. Cuaca disekitar Danau Toba paling rendah bisa mencapai 17 derajat celcius, berbanding jauh dengan daerah yang terserang cuaca ekstrem saat ini.

Danau Toba menjadi salah satu tempat wisata populer di Indonesia yang bisa ditempuh dengan perjalanan darat selepas mendarat di Bandara Silangit. Salah satu tempat wisata yang wajib kamu kunjungi adalah Bukit Holbung yang menawarkan hamparan padang rumput luas mirip seperti bukit di film kartun Teletubbies.

2. Pulau Samosir, Sumatera Utara

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved