Info Gunung Latimojong: Lokasi, Tips Pendakian, & Spot Foto

Mendaki salah satu gunung tertinggi di Indonesia

Info Gunung Latimojong: Lokasi, Tips Pendakian, & Spot Foto

Gunung Latimojong menjadi wisata alam kiranya selalu menarik minat banyak orang untuk berkunjung ke Sulawesi Selatan. Apalagi, saat mengetahui kalau gunung yang terletak di Kabupaten Enrekang ini, termasuk tujuh puncak tertinggi di Indonesia atau Seven Summits of Indonesia. 

Disebut sebagai salah satu gunung tertinggi, lantaran Gunung Latimojong memiliki ketinggian 3.478 meter. Saat berkesempatan mendaki Gunung Latimojong, maka banyak wisatawan yang ingin sekali sampai ke bagian puncaknya, bernama Bulu Rante Mario. 

Panorama alam yang menghiasi Gunung Latimojong di antaranya berupa lembah hijau yang luas, air terjun, hingga tebing curam yang menjulang tinggi. Kalau kamu ingin berkunjung ke Gunung Latimojong, maka bisa menyimak beberapa informasi dalam artikel berikut ini, Bela.

1. Bila ingin mendaki ke Gunung Latimojong, maka bisa memulai perjalanan dari Desa Karangan.

Info Gunung Latimojong: Lokasi, Tips Pendakian, & Spot Foto

2. Waktu pendakian ke puncak tertinggi Gunung Latimojong atau Rante Mario sekitar 14 jam, maka lebih baik kalau berjalan di pagi hari.

3. Sebelum sampai ke Puncak Rante Mario yang berada di ketinggian 3.430 mdpl, kamu harus melewati tujuh pos.

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved