Foto-Foto Megahnya Perayaan Hari Kemerdekaan di Jakarta Aquarium

Mulai dari bendera hingga tumpeng raksasa

Foto-Foto Megahnya Perayaan Hari Kemerdekaan di Jakarta Aquarium

Meski saat ini masih ditutup untuk umum karena mendukung pemerintah dalam melaksanakan PPKM Level 4, Jakarta Aquarium & Safari (JAQS) tetap menyelenggarakan acara meriah untuk merayakan Hari Kemerdekaan Indonesia ke-76 pada 17 Agustus 2021 lalu.

Acara yang digelar secara virtual ini mengusung tema 'Pejuang', serta menghadirkan bendera merah putih raksasa dan tumpeng raksasa.

"JAQS memilih tema penjuang karena kita semua berjuang terus di kemerdekaan, juga termasuk melawan pandemi COVID-19. Manusia dan satwa, sama-sama terdampak pandemi ini," ujar Fira Basuki, Head of Social, Branding, and Communication seperti dikutip dari rilis yang diterima Popbela.

Ketinggalan acaranya kemarin, Bela? Tenang saja, Popbela punya rangkumannya untuk kamu. Simak berikut ini, ya!

Pengibaran bendera raksasa di bawah air

Foto-Foto Megahnya Perayaan Hari Kemerdekaan di Jakarta Aquarium

Seperti tahun lalu, JAQS tetap melakukan Pengibaran Bendera Raksasa. Bedanya, di tahun ini para penyelam mengenakan kostum para pejuang. Sementara itu, setelah bendera raksasa berhasil dikibarkan megah bawah air seiring lagu "Indonesia Raya" oleh para penyelam 'pejuang', putri duyung (free divers) yang mengenakan kebaya dan berkonde lalu berseliweran dengan tarian pejuang diiringi lagu "Maju Tak Gentar".

Dilanjutkan dengan parade satwa

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved