8 Tips untuk Penerbangan Jarak Jauh agar Perjalanan Nyaman

Tidak melelahkan

8 Tips untuk Penerbangan Jarak Jauh agar Perjalanan Nyaman

Ada banyak orang yang belum terbiasa dengan penerbangan jarak jauh. Saat harus melakukannya untuk pertama kali, banyak dari mereka yan mengalami jet lag parah atau merasa tidak nyaman selama perjalanan panjang.

Nah, tips untuk penerbangan jarak jauh ini akan membantumu untuk tetap nyaman selama perjalanan. Mulai dari pakaian yang nyaman sampai menjaga hidrasi tubuh, ini dia beberapa hal yang bisa kamu lakukan.  

1. Gunakan pakaian yang nyaman

8 Tips untuk Penerbangan Jarak Jauh agar Perjalanan Nyaman

Pakaian jadi faktor penting yang perlu kamu perhatikan sebelum terbang jarak jauh. Sebab, kamu harus duduk diam dengan udara yang dingin saat di pesawat. Tips untuk penerbangan jarak jauh yang pertama lebih baik untuk mengenakan pakaian yang longgar.

Bagi perempuan, legging yang nyaman, atasan yang flowy, sweater, atau cardigan jadi pilihan yang bagus. Sementara untuk laki-laki, celana olahraga, kaus, dan hoodie adalah pilihan yang tepat. 

2. Gunakan sepatu dengan ujung tertutup

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved