5 Lokasi Wisata Alam di Asahan, Benar-Benar Menyegarkan Mata

Beragam wisata alam memukau ada di Asahan

5 Lokasi Wisata Alam di Asahan, Benar-Benar Menyegarkan Mata

Provinsi Sumatera Utara dikenal punya banyak tempat wisata alam yang begitu eksotis dan menyejukkan mata. Meskipun kebanyakan orang lebih mengenal kota Medan ataupun Danau Toba, tapi salah satu kabupaten di Sumatera Utara juga punya banyak destinasi wisata yang begitu indah dan patut kamu kunjungi.

Kabupaten tersebut adalah Asahan. Kabupaten yang memiliki luas wilayah sekitar 3.733 kilometer persegi dengan populasi sekitar 730 ribu penduduk ini memang masih terdengar awam bagi sebagian masyarakat Indonesia. Tapi kabupaten yang berjarak sekitar 150 km atau dapat ditempuh sekitar 4 jam dari kota Medan ini punya banyak tempat wisata alam indah yang sayang untuk dilewatkan.

Berikut ada lima tempat wisata alam eksotis di kabupaten Asahan. Mau tahu apa saja? Yuk, simak di bawah ini!

1. Air Terjun Ponot

5 Lokasi Wisata Alam di Asahan, Benar-Benar Menyegarkan Mata

Dilansir dari laman asahankab.go.id, air terjun Ponot berlokasi di Desa Tangga, Kecamatan Aek Songsongan. Air terjun Ponot memiliki ketinggian sekitar 250 meter dengan 2 tingkatan yang menjadikannya sebagai air terjun tertinggi di Indonesia.

Air terjun ini dikelola dan dioperasikan secara swadaya oleh masyarakat setempat dan para wisatawan yang ingin masuk ke sini harus mengeluarkan uang biaya masuk yang cukup ramah di kantong, yaitu Rp10.000.

Air terjun Ponot bisa diakses dari kota Kisaran dengan waktu tempuh 2-3 jam. Selain dari kota Kisaran, air terjun Ponot juga bisa diakses dari tiga jalan lainnya.

Sesampainya di sini, wisatawan akan disuguhkan hamparan air terjun yang begitu deras, dan bebatuan di sekitarnya serta banyaknya pepohonan hijau. Panorama di air terjun Ponot ini cocok menjadi spot foto yang instagramable.

2. Pansur Napitu

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved