Ubah Kata Handal Jadi Hebat, Nama Whoosh Kini Sesuai KBBI

Whoosh KCJB resmi beroperasi 2 Oktober 2023

Ubah Kata Handal Jadi Hebat, Nama Whoosh Kini Sesuai KBBI

Huru-hara dari kepanjangan nama Whoosh yang dicanangkan sebagai Kereta Cepat Jakarta-Bandung (KCJB), akhirnya mengalami perubahan. Sebagai informasi, awalnya Whoosh adalah singkatan dari 'Waktu Hemat, Operasi Optimal, Sistem Handal'. 

Perubahan kata 'handal' menjadi 'hebat'

Ubah Kata Handal Jadi Hebat, Nama Whoosh Kini Sesuai KBBI

Namun, dalam peresmian bersama Presiden Jokowi, Whoosh sekarang adalah singkatan dari 'Waktu Hemat, Operasi Optimal, Sistem Hebat'. Perubahan kata 'handal' menjadi 'hebat', karena banyak pihak yang berkomentar mengenai kata yang tidak sesuai KBBI, di mana seharusnya 'andal' bukan 'handal'. 

“W-H-O-O-S-H, dibaca ‘wus’. Ini diinspirasi dari suara yang melesat dari kereta berkecepatan tinggi ini, dan singkatan dari Waktu Hemat, Operasi Optimal, Sistem Hebat,” pungkas Presiden RI Joko Widodo (Jokowi), pada Senin (2/10/2023).

Perubahan nama dianggap masih wajar

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved