Ini 6 Fakta Tentang Tumpeng yang Filosofis

Antara representasi alam dan Ketuhanan

Ini 6 Fakta Tentang Tumpeng yang Filosofis

Tumpeng merupakan makanan khas Indonesia yang bisa dibilang ikonik dengan bentuknya. Mulai dari bentuk mengerucut seperti gunung, lauk pauknya yang berlimpah dan disajikan di atas daun pisang, hingga sejarahnya yang turut memiliki unsur Jawa dan Islam. Tumpeng juga identik dengan hari perayaan, karena saat HUT RI, ulang tahun bahkan pembukaan sebuah acara disitulah ada tumpeng.

Nah, nggak sekadar makanan, inilah beberapa fakta tentang tumpeng yang penuh filosofi.

1. Merepresentasikan puncak Mahameru dan konsep Ketuhanan

Ini 6 Fakta Tentang Tumpeng yang Filosofis

Pada saat penyebaran agama Hindu di Indonesia, tumpeng direpresentasikan mengerucut seperti Gunung Mahameru yang dianggap suci. Diceritakan tempat itu sebagai bersemayamnya para dewa dan dewi.

Bentuk kerucut dari Gunung Mahameru pun juga simbol konsep Ketuhanan, yang menggambarkan awal dan akhir, simbolisasi dengan Tuhan dan alam. Semua semakin ke atas semakin mengerucut, semua akan kembali pada Tuhan.

Maka dari itu, tumpeng dahulu diberikan ke orang yang dihormati.

2. Arti simbol lauk pauk

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved