Resep Ikan Bakar Manokwari, Rasa Lebih Lembut dan Gurih

Cocok jadi menu makan siang!

Kalau membahas kuliner khas Papua, maka ada ikan bakar manokwari yang patut dicoba kelezatannya. Hidangan ini terkenal dengan ikan bakar segar yang dibalut bumbu melimpah.

Ikan yang sering digunakan adalah ikan kakap atau ikan tenggiri yang disajikan dengan sambal dan nasi hangat. Kalau tertarik membuat ikan bakar manokwari, bisa menyimak resepnya berikut ini, Bela! 

Bahan membuat ikan bakar manokwari

Pilih ikan yang masih segar untuk mendapatkan rasa yang lebih gurih dan daging yang lebih lembut saat dibakar. Mengenai bahan membuat ikan bakar manokwari sebagai berikut.

Bahan:

  1. 1 ekor ikan kakap (sesuai selera)
  2. 2 sendok makan air jeruk nipis
  3. Garam secukupnya
  4. 1 sendok teh minyak goreng

Bumbu halus:

  1. 4 siung bawang merah
  2. 3 siung bawang putih
  3. 2 buah cabai merah (sesuai selera)
  4. 2 buah cabai rawit (sesuai selera)
  5. 1 batang serai, memarkan
  6. 2 cm lengkuas, memarkan
  7. 3 cm kunyit (atau 1 sendok teh kunyit bubuk)
  8. 1 sendok teh ketumbar bubuk
  9. 1 sendok makan air asam jawa
  10. 1 sendok makan gula merah serut
  11. 1 sendok teh garam
  12. 2 sendok makan minyak goreng (untuk menumis bumbu)

Cara membuat ikan bakar manokwari

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

See more horoscopes here