Resep Pepes Tahu Jamur, Sederhana tapi Kaya Protein

Cocok untuk lauk sehari-hari

Resep Pepes Tahu Jamur, Sederhana tapi Kaya Protein

Menambah asupan protein sangat penting bagi tubuh. Sebab, selain membuat kenyang lebih lama, protein juga mampu menjaga berat badan kita, Bela. Salah satu menu dengan protein tinggi adalah pepes tahu jamur. Makanan sederhana ini ternyata juga mudah dibuat. 

Ingin memasaknya di rumah, Bela? Berikut ini resep serta bahan-bahan yang diperlukan untuk membuat pepes tahu jamur. Simak, yuk!

Bahan-bahan resep pepes tahu jamur

Resep Pepes Tahu Jamur, Sederhana tapi Kaya Protein

Sebelum membuat pepes tahu jamur, persiapkan dulu bahan dan alatnya berikut ini.

Bahan-bahan:

  • Tahu putih
  • Jamur (tiram, shitake, atau kancing)
  • Daun kemangi
  • Bumbu halus (bawang merah, bawang putih, kemiri, cabai rawit, terasi)
  • Daun jeruk
  • Serai
  • Garam
  • Gula
  • Kaldu bubuk
  • Daun pisang

Alat:

  • Kukusan
  • Blender
  • Tusuk gigi

Cara membuat pepes tahu jamur

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved