Resep Ayam Pok Pok Krispi dan Gurih, Praktis Dibuat!

Enak jadi camilan

Resep Ayam Pok Pok Krispi dan Gurih, Praktis Dibuat!

Ada banyak pilihan lauk yang bisa diolah untuk makan sehari-hari. Tapi, mungkin tidak semuanya tampak menarik dan menggugah selera.

Nah, resep ayam pok pok jadi opsi yang bisa kamu pilih. Selain karena bahannya yang mudah, ayam pok pok juga enak dan bisa dijadikan sebagai camilan. Keluarga pun akan suka dengan lauk yang satu ini karena rasanya yang gurih dan kripsi.

Yuk, buat ayam pok pok dengan resep yang ada di bawah ini!

1. Bahan membuat ayam pok pok

Resep Ayam Pok Pok Krispi dan Gurih, Praktis Dibuat!
  1. 500 gram dada ayam, potong dadu 
  2. 1 sdm bawang putih bubuk 
  3. 2 sdm air jeruk lemon 
  4. 1 sdt garam 
  5. 2 butir telur, kocok lepas 
  6. 1/2 sdt merica bubuk 
  7. Minyak goreng secukupnya 
  8. 100 gram tepung terigu serbaguna untuk tepung bumbu
  9. 2 sdm tepung beras untuk tepung bumbu
  10. 1/2 sdt garam untuk tepung bumbu 
  11. 1/2 sdt baking powder untuk tepung bumbu 
  12. 1/2 sdt bawang putih bubuk untuk tepung bumbu 
  13. Saus tomat secukupnya untuk pelengkap 
  14. Saus sambal secukupnya untuk pelengkap 
  15. Mayones untuk pelengkap 

2. Langkah membuat ayam pok pok

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved