7 Restoran Ini Layani Konsumen Pakai Robot Pelayan

Wah, canggih banget ya

7 Restoran Ini Layani Konsumen Pakai Robot Pelayan

Tahun ke tahun zaman semakin berubah. Begitu juga dengan teknologi yang terus berkembang dan semakin canggih. Di tahun yang lebih modern ini, manusia terus membuat penelitian dan penemuan. Banyak sekali teknologi buatan yang diciptakan untuk mempermudah dan mempersingkat pekerjaan manusia. Salah satunya yaitu robot yang menyerupai manusia untuk melakukan berbagai pekerjaan. Tidak hanya digunakan dalam dunia bisnis perhotelan, kini robot juga dimanfaatkan dalam dunia kuliner. Banyak restoran di dunia yang memilih menggunakan robot sebagai pelayan. Berikut 7 Restoran di dunia yang melayani konsumen dengan robot.

1. Hema Robotic Restaurant, Shanghai

7 Restoran Ini Layani Konsumen Pakai Robot Pelayan

Restoran milik perusahaan Alibaba menggunakan robot Hema yang berfungsi menerima dan mengantarkan pesanan. Tidak berbentuk seperti robot lainnya, Robot hema cukup simpel karena bentuknya sama seperti microwave. Alasan utama Alibaba mengembangkan bisnis ini yaitu untuk menghemat biaya pengeluaran. Di Shangai, biaya untuk menyewa seorang pelayan senilai Rp22 juta per bulan, sedangkan restoran membutuhkan setidaknya dua shift setiap harinya. Hmm... mahal juga ya, Bela.

2. Spyce, Boston, Amerika

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved