Tradisi dan Santapan Idulfitri dari Berbagai Negara Dunia

Beda negara, beda pula tradisinya

Tradisi dan Santapan Idulfitri dari Berbagai Negara Dunia

Nggak terasa, bulan Ramadan akan berganti dengan bulan Syawal yang ditandai dengan Hari Raya Idulfitri! Setelah sebulan penuh berpuasa menahan lapar, dahaga, serta hawa nafsu, seluruh umat Islam akan kembali menjadi suci dan merayakan kemenangannya di hari Fitri nanti. Apa kamu sudah menyiapkan tradisi Idulfitri yang biasanya diselenggarakan di rumah bersama keluargamu?

Nggak hanya di Indonesia, beberapa negara dengan penduduk muslim terbesar juga memiliki tradisi Idulfitri yang diselenggarakan dalam menyambut Hari Raya Islam itu. Beda negara, beda budaya, beda cerita, dan beda nuansanya. Seperti apa tradisi Idulfitri di beberapa negara dunia lainnya?

1. Indonesia

Tradisi dan Santapan Idulfitri dari Berbagai Negara Dunia

Sebagai salah satu negara dengan populasi penduduk beragama Islam terbesar di dunia, Indonesia memiliki budaya atau tradisi umum yang dilakukan dalam rangka menyambut lebaran. Pada malam Idulfitri, penduduk setempat, khususnya anak-anak, akan melangsungkan pawai takbir dengan membawa obor. Sebagian ada yang melakukannya dengan kostum tertentu atau menggunakan kendaraan unik untuk membuat pawai tersebut terlihat lebih menarik. Nggak lupa juga, sebagian orang akan melesatkan kembang api untuk menghidupkan suasana kemenangan yang telah dinantikan semua orang.

Pada Hari Raya Idulfitri, semua orang akan melangsungkan ibadah salat Idulfitri, kemudian diikuti dengan silaturahmi dengan tetangga untuk saling memohon maaf. Sebagian ada yang melakukan mudik untuk bertemu dan berkumpul dengan keluarga besar di kampung halaman, sebagian lainnya ada yang merayakannya cukup di rumah tempat tinggal sekarang. Jika pulang ke daerah tertentu, akan ada tradisi khas tempat tersebut yang masih dilakukan untuk menyambut Hari Raya Idulfitri!

2. United Arab Emirate

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved