Supaya Lidah tak Gatal, Ini 7 Cara Mengolah Nanas yang Baik dan Benar

Bisa pakai garam atau memanaskannya

Supaya Lidah tak Gatal, Ini 7 Cara Mengolah Nanas yang Baik dan Benar

Kalau sedang musim panas begini, memang paling nikmat menikmati buah nanas. Cita rasa nanas yang manis dan asam memang sangat menyegarkan dan mampu menghilangkan dahaga. Buah tropis ini bisa disantap langsung sebagai camilan atau diminum sebagai jus.

Sayangnya, kandungan enzim bromelain pada nanas terkadang membuat lidah terasa gatal saat mengonsumsinya. Tingkat keasaman nanas yang cukup tinggi juga dapat menyebabkan mulut terasa gatal, sehingga menimbulkan rasa tak nyaman dan kemerahan di sekitar rongga bibir.

Namun kini tak perlu risau, Bela. Kamu bisa meminimalisir rasa gatal tersebut dengan beberapa tips mengonsumsi nanas yang tepat di bawah ini. Simak langkah-langkahnya, yuk!

1. Lebih baik konsumsi daging nanas bagian luar

Supaya Lidah tak Gatal, Ini 7 Cara Mengolah Nanas yang Baik dan Benar

Enzim bromelain penyebab lidah gatal memang terdapat di seluruh bagian buah nanas. Namun, enzim ini paling banyak ditemukan pada bagian tengah daging nanas. Dengan mengonsumsi daging buah bagian luarnya saja, akan lebih sedikit enzim bromelain yang mengenai lidah Anda.

Supaya lebih mudah disantap, potong daging nanas hingga inti atau bagian kerasnya, lalu buang bagian batangnya.

2. Lumuri nanas dengan garam

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved