7 Resep Olahan Singkong Lezat dan Mudah Dibuat!

Olahan singkong yang murah dan cepat untuk kumpul bersama

7 Resep Olahan Singkong Lezat dan Mudah Dibuat!

Ingin mencoba mengolah singkong menjadi hidangan lezat? Kali ini Popbela akan membagikan 7 resep olahan singkong yang mudah dibuat untuk disajikan bagi keluarga.

Singkong sendiri sering kali disantap sebagai alternatif pengganti nasi yang lebih sehat, dengan indeks glikemik yang cenderung aman yakni 55. Mengutip dari WebMD, singkong juga mengandung vitamin C, tiamin, riboflavin, dan niasin yang baik bagi tubuh.

Tak kalah lezat dengan kentang, singkong pun kini disulap menjadi aneka hidangan yang menggiurkan. Simak kumpulan resep olahan singkong berikut ini, yuk!

1. Singkong goreng keju

7 Resep Olahan Singkong Lezat dan Mudah Dibuat!

Singkong goreng menjadi camilan pinggir jalan favorit banyak orang. Nggak kalah enak dengan abang-abang penjual gorengan, inilah resep singkong goreng keju untukmu!

Bahan-bahan:

  1. 1 kg singkong
  2. 200 gram keju cheddar, parut
  3. 1 liter air,
  4. 7 siung bawang putih, ulek sampai halus
  5. 1 sdt penyedap,
  6. 1/2 sdt merica putih bubuk,
  7. 1/2 sdt ketumbar
  8. 1 sdt baking powder
  9. 1/2 - 1 sdm garam (sesuai tingkat kegurihan yang kamu inginkan)
  10. saus sambal secukupnya, dan
    minyak goreng secukupnya.

Cara pembuatan:

  1. Kupas singkong, lalu potong sepanjang satu jari dan iris-iris setebal 2 hingga 2,5 cm
  2. Cuci bersih singkong dengan garam untuk merontokkan getahnya
  3. Goreng hingga setengah matang
  4. Selagi menggoreng singkong, buat bumbu perendam. Campurkan bawang putih, merica putih, ketumbar, baking powder, penyedap, dan garam
  5. Rendam singkong yang telah digoreng tadi, diamkan selama 5-10 menit hingga singkong merekah
  6. Panaskan minyak, goreng singkong yang sudah dibaluri bumbu perendam sampai garing dengan api kompor sedang
  7. Sajikan dengan taburan parutan keju cheddar dan saus sambal.

2. Singkong Susu Thailand

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved